ULANGAN TENGAH
SEMESTER GANJIL
SMP ISLAM YASMIN
JAKARTA
TAHUN PELAJARAN
2015/2016
Jl. Raya Bogor Km. 27 Telp (021) 87715475 Pekayon – Pasar Rebo, Jakarta
Timur 13710
Mata
Pelajaran : IPA Hari/Tanggal :
Kelas : VII Waktu : 120 menit
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan baik dan benar!
1.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan besaran, besaran
pokok, dan besaran turunan!
2.
Sebutkan besaran pokok, lambang dan satuannya serta
berikan contoh alat ukurnya masing-masing 3!
3.
Sebutkan 10 besaran turunan, lambang dan satuannya
serta berilah 1 contoh alat ukurnya!
4.
Sebutkan syarat-syarat besaran standar internasional !
5.
a. 1000 mL = …. dm3
b. 0.025 m2 = …. mm2
c. 10 L = …. m3
d. 12,5 are = …. hm2
e. 3,5 tahun = ….. Hari
6.
Jika kamu
melarutkan 50 gram gula ke dalam gelas air (150mL), berapakah konsentrasi
larutan garam yang terjadi dalam satuan gr/L?
7.
Apa yang dimaksud dengan kesalahan PARALAX?
8.
Anggi menanam kacang hijau, pada awal pengukuran tinggi
batang pohonya 10cm, setelah 15 Hari tingginya menjadi 30cm, laju pertumbuhan
kacang hijau tersebut?
9.
Benda apa saja yang dapat diamati oleh mu?
10. Apa
yang dimaksud dengan satuan tak baku dan berilah 5 contohnya?
11. Dalam
dunia astronomi terdapat satuan jarak SA (satuan astronomi), dimana 1 SA = 150
juta Km. jika pluto berjarak dari bumi adalah 5900 juta Km, berapa jaraknya
jika menggunakan satuan astronomi?
12. Kerucut
memiliki volume 1/3 kali dari tabung. Tabung memiiki rumus volume Luas Alas X
tinggi, jika luas alasnya 154 cm2 dan tingginya adalah 9cm.
berapakah volume kerucut yang berada dalam tabung tersebut jika tinggi dan luas
penampangnya sama?
13. Sebuah
balok memiliki panjang, lebar dan tinggi masing-masing adalah 30cm,40cm,dan
50cm. volume balok tersebut jika diubah dalam dm3 menjadi?
14. Sebutkan
ciri-ciri makhluk hidup!
15. Apa
yang dimaksud dengan unsur, senyawa, dan campuran
16. Jelaskan
apa perbedaan asam dan basa?
17. Sebutkan
5 kingdom dan berilah masing-masing 2 contoh spesiesnya!
18. Apa
yang idengan klasifikasi?
19. Sebutkan
urutan-urutan takson dari yang tingkat terendah sampai dengan tingkat
tertinggi!
20. Apa
yang dimaksud dengan eukariota dan prokariota?